- Advertisement -
- Mobile -

TAG

PPPK Guru

Seleksi PPPK 2023 Ditutup Hari Ini, Kuota Tuban 1.241 Formasi, Berikut Rinciannya

Pendaftaran seleksi pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK) ditutup hari ini, Senin (9/10) pukul 23.59. total kuota PPPK yang dibuka Pemkab Tuban sebanyak 1.241 formasi.

Pengumuman PPPK Guru-Tenaga Teknis Tak Pasti, Peserta Merasa Digantung

Kejelasan nasib pendaftar pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK) guru kian tak pasti. Pascapenundaan pengumuman pada 2 Februari lalu, sampai kemarin (20/2) belum ada perkembangan terbaru terkait kepastian siapa saja yang lolos. Begitu juga dengan rekrutmen PPPK tenaga teknis, sampai saat ini masih menunggu jadwal tahapan seleksi lanjutan.

Pengumuman Hasil Seleksi PPPK Guru Ditunda

Mengacu jadwal yang telah ditetapkan, sedianya hasil seleksi pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK) formasi guru diumumkan Kamis-Jumat (2-3/2). Namun, hingga kemarin (5/2) belum ada pengumuman.

SK PPPK Guru Turun sebelum Lebaran

Seiring proses pengusulan SK PPPK guru tahap satu yang hampir rampung tersebut, Mas Bupati optimistis sebelum Lebaran SK pengangkatan PPPK guru sebagai ASN sudah turun.

Lebaran, Guru yang Lolos PPPK Terancam Belum Terima Gaji

Hingga pertengahan April ini turunnya surat keputusan (SK) pengangkatan masih belum pasti. Imbasnya, Lebaran nanti mereka terancam belum bisa menerima gaji sebagai aparatur sipil negara (ASN) PPPK.